Kursus Online Pasca Pandemi, Masihkah Diminati?
Pandemi Covid-19 yang melanda dunia beberapa waktu lalu memberi pengaruh besar pada hampir semua aspek kehidupan. Salah satu dampak yang sangat terasa adalah banyaknya usaha dan perusahaan yang tutup karena pembatasan sosial. Akibatnya jumlah pengangguran mengalami peningkatan.…
Pengalaman Pertama Menjadi Content Writer
Menjadi seorang content writer adalah hal yang tidak pernah aku sangka sebelumnya. Jangankan bercita-cita menjadi content writer, bahkan profesi content writer saja rasa-rasanya baru 1 atau 2 tahun belakangan ini aku ketahui. Nah yang lebih menarik, aku…
Cara Mengelola Keuangan untuk Mahasiswa Perantauan
Pembelajaran Tatap Muka (PTM) kini secara bertahap diadakan di sejumlah kampus. Mahasiswa pun mulai mempersiapkan diri setelah sekian lama harus menjalani perkuliahan dari rumah masing-masing. Selain kebutuhan kuliah, salah satu hal yang juga penting dipersiapkan adalah pengetahuan…
Alasan Mengapa Menulis Menentukan Kemajuan Bisnis
Bisnis, khususnya yang dijalan secara online, tidak mempertemukan penjual dan pembeli secara langsung. Akibatnya tawar menawar tidak dilakukan lagi melalui pembicaraan tatap muka layaknya yang sering terjadi saat jual beli secara offline. Ekspresi wajah, intonasi suara, sentuhan,…
Yakin Belajar Desain di Muslim Creator Class?
Di artikel sebelumnya sudah pernah dibahas mengenai pentingnya semua orang memiliki kemampuan desain. Selanjutnya adalah segera mulai belajar. Semakin dini memulai maka semakin cepat pula mendapatkan manfaat. Belajar desain lebih direkomendasikan dengan mengikuti kelas khusus dibandingkan belajar…
Tak Harus Sarjana Akuntansi, 4 Aplikasi Ini Memudahkan UMKM Bikin Laporan Keuangan Sendiri
Kemajuan bisnis ditentukan salah satunya dari kemampuan mengelola keuangan. Semakin baik pengelolaan keuangan maka semakin besar pula potensi kemajuan bisnis. Hal ini karena bisnis tidak pernah terlepas dari aktivitas pergerakan uang. Salah satu instrumen sangat penting agar…
Jualan Online Pasti Laku, Benarkah Itu?
Kesadaran betapa pentingnya bisnis yang go-digital sekarang ini semakin tinggi. Terutama di masa pandemi di mana banyak terjadi pembatasan sosial. Karena itu semakin banyak bisnis termasuk bisnis kecil dan rumahan yang menjual produknya secara online khususnya melalui…
PATEN TVRI, Tontonan Wajib UMKM di Masa Pandemi
TVRI adalah salah satu channel televisi yang selama ini sering saya tonton. Biasanya saya menonton tayangan berita dan olahraga terutama bulutangkis. Namun TVRI lebih dari itu. Meski merupakan televisi yang berumur sepuh karena sudah mengudara sejak 1962,…
Alasan Kenapa Semua Orang Perlu Belajar Desain
Sejak SMA saya sudah mengenal dan belajar desain grafis di lab. komputer sekolah saya. Sebagai materi dalam mata pelajaran, saya mempelajarinya hampir tiap pekan. Meski begitu, saya sebenarnya tidak terlalu tertarik. Saya merasa desain bukan kesukaan atau…